googled97060490b293ed2.html Perlunya Bisnis Plan Sederhana untuk proyek perumahan. ~ Tukang Rumah Jambi googled97060490b293ed2.html

Blog Khusus Membahas Kerjaanya Tukang Rumah,desain Arsitektur dan konstruksi

Rabu, 08 Maret 2017

Perlunya Bisnis Plan Sederhana untuk proyek perumahan.





Perlunya Bisnis Plan Sederhana untuk proyek perumahan.

Bisnis plan sederhana sangat perlu anda buat,sebelum anda memulai suatu proyek perumahan,hal ini berkaitan dengan kemajuan suatu proyek,dengan bisnis plan jelas arah tujuan suatu proyek,bisnis plan ibarat rambu-rambu lalu lintas,kalau anda pengguna jalan raya,dan melanggar rambu-rambu lintas,soo pasti tujuan anda akan berantakan,yang ada anda pasti kesasar atau akan mengalami kecelakaann lalu lintas.


Dengan adanya bisnis plan yang sederhana saja,anda akan tau,berapa lama proyek anda bertahan,berapa modal awal yang diperlukan,dan bagaimana mencapai terget-target tertentu sehingga kita sebagai pengusaha property,akan dengan sangat jelas,berapa keuntungan yang bisa didapat dari proyek tersebut.

Bisnis plan semacam buku panduan yang hanya anda yang tau dan team anda,sehingga sangat mudah bagi anda mengarahkan team anda untuk mencapai sasaran dan tujuan dari suatu proyek yang akan anda rencanakan.

Membuat bisnis plan tidaklah terlalu sulit,kita sebagai pengusaha dituntut profesional,buatlah bisnis plan yang sederhana saja,minsalnya kita ambil contoh membuat bisnis plan untuk proyek perumahan sederhana,contoh soal di rencanakan rumah type 36 dengan lahan tanah 120m2,banyak unit minsalnya 30 unit tahap awal.

Pertanyaanya,komponen-komponen apa saja yang di perlukan untuk bisa memujudkan proyek perumahan yang jumlahnya hanya 30 unit saja.

Mari kita liat contoh soal di bawah ini.





Busines Plan









Modal awal 300 juta


Potensi laba 1,25 milyar


Umur proyek 3 + 12 bulan














Nama proyek

Ucok Residence


Lokasi

Muaro Tebo


Luas lahan

        8000
m2


Bukti Hak


SHM no





Harga satuan tanah

Rp
                 50.000
m2


Harga Total tanah

Rp
                 50.000
8000
         400.000.000

BPHTB

               500.000
30
           15.000.000

Biaya Legal

                 10.000
8000
           80.000.000


Sub total
         495.000.000
Modal Tanah

efektifitas lahan
60%


luas efektif






Harga Pokok Tanah









Harga tanah netto

Rp
               112.000
m2
3600
         403.200.000
Perijinan

                 10.000
m2
8000
           80.000.000
pematangan lahan

                    5.000
m2
8000
           40.000.000
overhead cost

                 20.000
m2
8000
         160.000.000



Rencana Budget

sub total
         683.200.000



pengadaan lahan

Rp
 kosongkan saja
m2

perijinan

Rp
m2

pematangan lahan

m2

overhead cost

m2









Menghitung Harga Jual








Harga Bangunan

type 36/LT 120

   3.000.000
per meter
           3.000.000
36
         108.000.000
Harga Tanah

               112.000
120
           13.440.000
Listrik,air,Imb,fee marketing
                 15.000
36
                 540.000


sub total
         121.980.000
PPn 5%

       121.980.000
5%
              6.099.000
Gimick

           4.800.000
              4.800.000
Harga jual

                             -
         132.879.000
Ppn 10%

       132.879.000
10%
           13.287.900
Harga jual plus PPn

         146.166.900
Nilai jual di brosur








Pendapatan dari nilai jual








Nilai jual brosur

Rp
       146.166.900
30
     4.385.007.000



Modal  Harga pokok tanah
     1.178.200.000





Profit Kotor
     3.206.807.000











Komposis pembagian laba







pemodal
40%
   3.206.807.000
   1.282.722.800

pemilik lahan
30%
   3.206.807.000
       962.042.100

pengelola

30%

   3.206.807.000

       962.042.100


Contoh bisnis plan diatas adalah Ilustrasi,Proyek perumahan sederhana,dari angka-angka tersebut diatas di ketahui,berapa laba yang didapat dari proyek tersebut,berapa modal awal yang di perlukan,sehingga presentase ke investorpun kita sebagai pengusaha developer punya keyakinan karena proyek yang akan kita garap ini sudah pasti untung,apalagi kalau kta langsung sistem bagi hasil soo pasti pemodal pun merasa nyaman berbisnis dengan anda.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Terimaksih Anda telah berkunjung ke blog ini,beri komentar yang bermenfaat bagi pengunjung lainya..

Info Terkini

Blog Tukang Rumah ini kami dedikasikan untuk rekan-rekan atau shohib-shohib yang ingin mencari Tukang yang bisa dipercaya untuk membangun Rumah impian sobat,adapun kami punya apa yang sobat cari,soo kami juga berpengelaman dalam hal,membangun proyek-proyek perumahan,baik perumahan untuk developer,maupun perumahan Untuk pribadi..

Kami juga ahli dalam hal mendesain rumah sesuai dengan arsitektur masa kini yang lagi trend,karena Team kami adalah arsitek-arsitek yang brepengelaman dibidangya. atau mungkin sobat ingin konsultasi masalah Anggaran Biaya Bangunan atau RAB..barangkali..
Hubungi kami Via Wa.081356152923 atau Pin BB..d3787a98 fuadproperty jambi